zeus olimpus

zeus olimpus

Zeus - Wikipedia Zeus ( /zjuːs/, bahasa Yunani Kuno: Ζεύς) [a] adalah dewa langit dan guntur dalam agama Yunani kuno dan mitologi, yang memerintah sebagai raja para dewa di Gunung Olympus. Namanya berasal dari kata yang sama dengan awalan dari versi Romawi nya, yaitu Jupiter. Para Dewa Olimpus, Zeus, Hera, Poseidon, Ares, Hermes, Hefestus, Aphrodite, Athena, Apollo, dan Artemis, selalu masuk dalam daftar Dewa-dewi Olimpus. Dua di antaranya, yakni Hebe, Helios, Hestia, Demeter, Dionisos, Hades, dan Persefone menjadi pelengkap dari kesepuluh dewa-dewi tersebut. Zeus, bersama-sama dengan Poseidon dan Hades, berkuasa atas bumi dan Olimpus. Namun, dengan cepat diakui sebagai penguasa tertinggi atas para dewa dan manusia. Dia juga merupakan salah satu dari dewa yang terkuat karena memiliki petir, yang dibuat oleh para Kiklops untuknya dalam perang melawan para Titan. Zeus tinggal di Gunung Olympus, dan simbolnya adalah petir, elang, banteng, dan pohon ek. Zeus sering digambarkan dalam posisi berdiri dengan tangan memegang petir atau duduk di tahtanya. Dia juga dikenal dalam mitologi Romawi dan India kuno. Para Dewa Olimpus juga dikenal dengan sebutan Dodekatheon (bahasa Yunani: δωδεκα dodeka = 12, θεον theon = dewa) dalam mitologi Yunani. Terdapat sekitar 17 dewa-dewi yang dianggap sebagai 12 Dewa Olimpus, walaupun jumlahnya tidak lebih dari dua belas dalam satu daftar. Tiga dewa yang dikatakan paling kuat dalam mitologi Yunani adalah Zeus, Poseidon, dan Hades, yang merupakan anak dari Kronos dan Rhea. Zeus merupakan salah satu dari enam dewa generasi pertama dan anak dari Kronos dan Rhea. Kronos sangat ketakutan jika anak-anaknya kelak akan menggulingkan kekuasaanya. Maka, setiap Rhea melahirkan seorang anak, Kronos langsung menelannya. Namun, Rhea menyembunyikan Zeus saat lahir dan membesarkannya di rahim gunung. Ketika dewasa, Zeus menggulingkan ayahnya dan memerintah sebagai dewa tertinggi. Nationalgeographic.co.id - Dalam mitologi Yunani, Zeus dianggap sebagai dewa langit dan guntur yang sangat berkuasa. Sebagai pemimpin di Gunung Olympus, Zeus memerintah semua dewa lainnya.