keetas manila

keetas manila

Mengenal Kertas Manila, Ciri-ciri, Ukuran, Pengertian - Maxipro Kertas manila adalah jenis kertas yang cukup kuat dan ringan yang terbuat dari serat atau rami manila. Teksturnya agak kasar dan halus pada sisi lainnya serta memiliki sifat semi-berwarna. Meski dibuat melalui proses yang kurang halus dibandingkan jenis kertas lainnya, kertas manila tetap memiliki kekuatan yang sama dengan kertas kraft. Selain itu, kertas ini juga memiliki retensi pigmen yang lebih (strong) dan kualitas cetak yang lebih baik. Selain dinamakan manila, kertas ini juga dikenal dengan nama kertas BC dan BW (Blues White). Ukuran kertas manila bervariasi mulai dari 61 x 68 cm atau 609.6 × 678.1 mm atau 24 × 26.7 inci. Sedangkan gramasi kertas ini yang sering digunakan oleh banyak orang adalah 160 gram, 220 gram dan 250 gram. Kertas manila sering digunakan untuk berbagai keperluan seperti kerajinan prakarya, pembuatan mini maping, dasar pembentukan pola pakaian, sampul dokumen atau kartu nama. Kertas manila juga dapat digunakan untuk map, kertas nota, poster berbagai macam kartu seperti kartu berobat, kartu rekam medis, kartu iuran dan sebagainya. Dengan harga yang relatif murah, kertas manila menjadi jenis kertas yang paling dicari untuk berbagai keperluan. Oleh karena itu, penting untuk mengetahui ciri-ciri dan ukuran kertas manila agar tidak salah pilih ketika ingin membelinya. Temukan berbagai produk Kertas Manila dengan harga promo terbaik di Januari 2024 melalui situs belanja online Shopee Indonesia.