le minerale world cup

le minerale world cup

Le Minerale Menjadi Sponsor di FIFA World Cup Qatar 2022 Le Minerale mendukung penuh SCM Grup dalam menyiarkan FIFA World Cup Qatar 2022. SCM Grup yang merupakan bagian dari EMTEK Group memiliki hak siar tayang acara pesta bola dunia tersebut. Le Minerale menjadi salah satu Broadcast Sponsors resmi dengan kemasan bola spesial yang dirilis pada Rabu, 23 November 2022. Air mineral berkualitas ini akan menemani penikmat sepakbola di Indonesia melalui media multiplatform SCM yang meliputi stasiun televisi free to air dan layanan OTT Vidio. Le Minerale yakin akan mencapai misinya dalam menyemarakkan Piala Dunia dengan air mineral yang terjamin sehat dan bersih, serta rasa yang segar. Perusahaan juga memproduksi kemasan air mineral bernuansa bola untuk menghadirkan nuansa perhelatan sepakbola bergengsi tersebut. Daftar harga air mineral Le Minerale terbaru Januari 2024 sebagai berikut: - Le Minerale Air Mineral Galon 15 L Sekali Pakai (GOSEND/GRAB): Rp19.999 - Le Minerale Air Mineral Botol Mini 330ml 1 Dus: Rp40.500 - Le Minerale Air Mineral Botol (330/ 600/ 1500ml) (GOSEND/GRAB): Rp42.930 - Le Minerale Air Mineral 600 ml - DUS: Rp53.000 - Le Minerale Botol 1500 ML: Rp53.000 - Le Minerale Air Mineral 1500 ml: Rp5.799 - Le Minerale 1500 ml Dus isi 12 botol lemineral aqua air mineral: Rp56.500 Le Minerale merupakan merek air minum dalam kemasan (AMDK) di Indonesia yang diproduksi oleh PT Tirta Fresindo Jaya, anak perusahaan dari Mayora Indah yang juga memproduksi Teh Pucuk Harum, Kopiko 78, dan Q Guava. Situs web resmi Le Minerale adalah www.leminerale.com.